Bhayangkari Polres Dompu Beri Bantuan Janda Dan Lansia

    Bhayangkari Polres Dompu Beri Bantuan Janda Dan Lansia

    Dompu NTB - Dalam rangka memperingati hari ibu yang ke-93 tahun 2021 bhayangkari polres dompu melaksanakan bakti sosial kepada para janda dan lansia di mapolsek dompu pada hari senin, 22/11/2021.

    Kegiatan bakti sosial itu dihadiri oleh Kapolsek Dompu. IPDA ARIF SYARIFUDDIN, SH, Wakil Ketua PKK Kab. Dompu. Ibu. Hj. ST. FARIDA SHARUL PARSAN, ST., Ketua Bhayangkari Dompu. diwakili oleh Ibu Kasat Reskrim. Ibu. DIAN ADHAR, S.sos, Ketua Ranting Polsek Dompu. Ibu. ASRIMIATI, AMD.kep., Pengurus PKK Kab. Dompu., Pengurus Bhayangkari Polres Dompu dan Pengurus Bhayangkari Ranting Polsek Dompu. 

    Dalam sambutannya Wakil ketua PKK Kabupaten Dompu  menyampaikan terimakasih banyak  pada ibu Ketua Bhayangkari Dompu dan pengurus Bhayangkari Dompu, Ibu Ketua Ranting Polsek Dompu beserta pengurus ranting bhyangkari  Polsek Dompu dan kapolsek Dompu atas kerja sama dalam kegiatan kemitraan ini dapat kita tingkatkan. 

    bantuan untuk Lansia dan para janda ini, guna untuk penambahan gizi para lansia dan janda selain itu sebagai bentuk solidaritas kemanusiaan kita dan semoga apa yang dpt kami berikan ini mendapatkan Keberkahan. Tutupnya. 

    Pelaksanaan bantuan sosial tersebut diserahkan secara symbolis dengan menyerahan bingkisan oleh  Ibu. Wakil Ketua PKK Kab. Dompu, Ketua Bhayangkari Dompu yang diwakili oleh Ibu Kasat Reskrim, Ibu. Ketua Ranting Polsek Dompu dan Kapolsek Dompu. 

    Adapun masyarakat yang menerima bantuan sosial itu sebanyak 15 orang janda dan Lansia.(Adbravo)

    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Curah Hujan Tinggi, Kapolres Bima Kota Ingatkan...

    Artikel Berikutnya

    Sosok Mayat Laki-laki Ditemukan Terapung

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bhabinkamtibmas Pagutan Barat Lakukan Mediasi Kesalah Pahaman Warganya
    Kapolresta Mataram laksanakan Safari Kamtibmas dan Jumat Curhat di Kelurahan Punia Kecamatan Mataram
    TNI-Polri Siap Amankan Pelantikan Presiden dan Wapres RI
    Dua Perwira TNI AD Ukir Prestasi Internasional di Amerika Serikat
    Ketua MPR RI, Ahmad Muzani: Pak SBY Akan Hadir di Pelantikan Prabowo-Gibran

    Ikuti Kami